Mengembangkan hobi mewah bukan lagi hal yang sulit untuk diwujudkan karena dapat memanfaatkan pinjaman KTA online. Hobi mewah yang bisa kamu kembangkan salah satunya adalah merangkai bunga dengan konsep ikebana. Pada dasarnya, ikebana tidak berbeda jauh dengan konsep merangkai bunga.
Tapi, terdapat nilai-nilai tradisi Jepang yang perlu kamu tahu. Karena tradisi dan budaya Jepang memang selalu menjadi hal menarik yang perlu kamu ulik. Mari berkenalan dengan ikebana dan tips mengembangkannya.
Simak artikel kali ini hingga tuntas agar kamu bisa mendapatkan inspirasi mengembangkan hobi mewah dan elegan lainnya! Siapa tahu hobi ikebana ini dapat menjadi peluang bisnis yang menjanjikan untukmu.
Apa Itu Ikebana?
Memahami ikebana berarti kamu harus tahu pengertian dari konsep seni satu ini. Ikebana merupakan seni merangkai bunga yang berasal dari Jepang. Keindahannya yang memukau menjadikan seni ini banyak diminati oleh masyarakat negara lain. Di Jepang sendiri, tradisi seni ikebana bukan hanya sekadar hobi karena terdapat nilai penting dalam kehidupan sehari-hari.
Sejarah singkat ikebana adalah dulu pada abad ke-6, ikebana ini merupakan praktik merangkai bunga yang ditujukan untuk memuja para dewa. Namun seiring waktu, ikebana berkembang menjadi sebuah seni yang artistic yang dapat dilakukan masyarakat biasa.
Di Indonesia sendiri, praktek hobi ikebana belum terlalu luas diperkenalkan. Justru, hobi seni ikebana menjadi salah satu hobi yang eksklusif dan mewah sehingga hanya dapat diakses oleh beberapa kalangan saja. Jika kamu memanfaatkan pinjaman KTA online untuk mengembangkan hobi, tentu kamu bisa mempelajari seni merangkai bunga ala ikebana ini.
Mungkin, apabila kamu sudah menguasai teknik ikebana, kamu dapat memanfaatkannya sebagai peluang bisnis. Siapa tahu, kan? Nah, kalau sudah tahu arti dari ikebana, saatnya kamu mengetahui tips mengembangkan hobi ikebana berikut ini.
Tips Mengembangkan Hobi Ikebana Jadi Peluang Bisnis
Mendalami hobi ikebana berarti mengharuskan kamu untuk menguasai teknik-teknik merangkainya. Meski sekilas terlihat mudah, tetapi ternyata hobi ini untuk ketelitian dan kreativitas yang tinggi. Sebaiknya, kamu simak tips berikut ini agar kamu bisa lebih ahli dalam merangkai ikebana:
● Pengetahuan Teknik Ikebana
Tips pertama yang wajib kamu perhatikan adalah mengetahui berbagai teknik ikebana sebelum mempraktekkannya. Ada banyak teknik yang harus kamu pelajari jika ingin mengembangkan hobi ikebana. Karena setiap gaya ikebana memiliki teknik yang berbeda.
Terdapat empat teknik dasar dalam ikebana yang dapat kamu ketahui yaitu, shin, soe, hikae, dan jushi. Teknik shin merupakan representasi batang utama bunga atau dedaunan di dalam rangkaian ikebana. Lalu, teknik soe dan hikae merepresentasikan cabang yang lebih kecil dalam rangkaian ikebana.
Teknik jushi, merupakan representasi bunga atau daun yang lebih kecil lagi daripada soe dan hikae. Ada satu lagi teknik merangkai ikebana yang muncul pada era modern, yaitu moribana. Teknik tersebut melibatkan penggunaan busa pada wadah ikebana.

● Menyiapkan Budget
Mengembangkan hobi ikebana berarti kamu harus siap budget, baik untuk mengikuti kursusnya maupun mengembangkan secara mandiri setelah kamu ahli dalam merangkai ikebana. Kamu dapat memanfaatkan pinjaman KTA online sebagai sumber dana agar hobi kamu dapat tersalurkan dengan baik.
Banyak aspek-aspek yang perlu kamu persiapkan untuk mengembangkan hobi ikebana dan semuanya membutuhkan biaya. Misalnya, kamu perlu membayar jasa kursus, membeli peralatan, membeli bunga, dan sebagainya.
Jika kamu sudah mempersiapkan budget yang cukup, maka kamu bisa bebas melakukan apa saja dengan bereksperimen merangkai bunga ikebana. Kamu juga bisa mengembangkan hobi ikebana ini menjadi peluang bisnis, lho!
● Mencari Tempat Belajar yang Tepat
Tips ketiga, untuk menjadi ahli dalam merangkai bunga ikebana, kamu harus mencari tempat belajar yang tepat. Tidak ada salahnya jika kamu ingin langsung ke Jepang untuk mempelajari teknik ikebana yang tepat dan original. Dengan memanfaatkan budget dari pinjaman KTA, kamu bisa langsung mengepak koper dan pergi ke Jepang.
Kalau kamu belajar langsung ke Jepang, orisinalitas ikebana dapat lebih terasa. Kamu juga bisa mencari tempat belajar khusus yang dapat mengeluarkan lisensi atau sertifikat sebagai perangkai ikebana profesional. Jadi, kamu dapat memanfaatkan lisensi tersebut untuk membuka bisnis tempat belajar ikebana, misalnya.
● Praktikkan di Rumah
Setelah kamu mempelajari teknik ikebana di tempat kursus ataupun pergi ke Jepang langsung, tidak ada salahnya untuk praktek di rumah. Semua teknik ikebana yang kamu kuasai dapat dipraktikkan kembali di rumah.
Kamu dapat mempersiapkan peralatan, bunga, batang, dan dedaunan sendiri dan mulai merangkainya. Tidak perlu khawatir soal budget, karena kalau kamu punya pinjaman KTA online, semua kebutuhan hobi kamu pasti sudah tercover.
Mari manfaatkan budget untuk memperluas berbagai keahlian kamu melalui hobi. Jika kamu sudah memiliki keahlian tertentu, peluang bisnis dapat terbuka lebar, lho! Sangat menarik, bukan?
Ikebana dapat menjadi alternatif yang tepat bagi kamu yang ingin mengembangkan hobi. Pelajari dan kuasai teknik-tekniknya, maka kamu bisa memiliki peluang yang lebih luas lagi. Misalnya, menjadikan ikebana sebagai peluang bisnis. Seperti yang dijelaskan di atas, kamu dapat memanfaatkan pinjaman KTA cepat cair untuk merealisasikan hobi ini.
Salah satu produk pinjaman yang dapat kamu pilih adalah digibank KTA. Keunggulan produknya sangat menguntungkan kamu. Pertama, proses approval yang cepat, 60 detik saja, kamu sudah bisa dapat dana pinjaman hingga Rp200 juta.
Tidak perlu dokumentasi fisik dan tenor cicilan yang memberatkan. Karena jangka tenor maksimal 36 bulan dan itu dapat kamu atur sendiri.
Nah, siap untuk mengembangkan hobi menjadi peluang bisnis dengan belajar teknik ikebana? Manfaatkan sumber dana pinjaman KTA online dari digibank KTA. Cicilan yang tidak membebani kamu bisa membuat kamu menikmati semua hobi dan peluang seru lainnya. Klik di sini untuk memproses pengajuannya!